Home » » Menstruasi menyiksa,sebaiknya makan apa , ya ?

Menstruasi menyiksa,sebaiknya makan apa , ya ?

menstruasi
Cara Manfaat - Menstruasi merupakan hal yang wajar bagi kaum hawa, namun kebanyakan yang mereka alami adalah rasa yang tidak enak seperti sakit dan uring-uringan.
Supaya mestruasi tidak menyiksa sebaiknya anda mengetahui jenis makanan yang baik untuk di konsumsi ketika haid.
1. Makanlah buah kaya serat
Buah yang di sarankan saat haid adalah dengan mengonsumsi buah kaya serat seperti buah Jeruk,Pear,Wortel dan Apel dengan alasan bahwa kandungan gula dalam buah tersebut bisa mencukupi kebutuhan gula anda.
2. Hindari minuman berkafein
Kenapa demikian ? karena bisa meningkatkan asam lambung dalam perut dan membuat saluran usus tubuh akan lebih sensitif.
3. Makan makanan kaya kalsium
Beberapa jenis makanan yang mengandung banyak kalsium tinggi antara lain brokoli dan yoghurt.
4. Kurangi makanan yang terlalu asin
Aupan garam yang dianjurkan pada wanita adalah 2300 mg/hari atau setara dengan Satu sendok teh ( sdt).
5. Minum air putih
Dengan meminum air putih yang cukup akan membantu malancarkan saluran pencernaan dan mengatasi kembung.
6. Makanan tinggi Magnesium
Salah satu contoh makanan yang mengandung Magnesium tinggi adalah kacang,tahu dan kecang tanah bisa mengurangi rasa kembung ketika menstruasi.
7. Konsumsi Vitamin
Vitamin E akan akan menghilangkan rasa tidak nyaman saat PMS ( Premenstrual Syndrome ). Contoh makanan yang mangandung vitamin E antara lain kuning telur dan alpukat.
Jika ingin menambah mood atau suasana hati anda, bisa mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin B6 seperti kentang, pisang dan oatmeal.
Bukan hanya itu, jeruk dan lemon yang mengandung vitamin C dan biji labu juga baik di konsumsi ketika menstruasi.
Semoga bermanfaat dan semoga kita semua sehat selalu. Amin

0 komentar:

Posting Komentar